Minggu, 14 Desember 2014

WAYANG GOLEK

 Wayang golek merupakan kesenian tradisional yang dipake oleh
para Wali ditanah jawa dalam menyebarkan ajaran islam. hingga kini
Wayang golek sering dipake media untuk berdakwah oleh sebagian
kalangan Ust. Wayang golek sendiri sebuah kerajinan yang terbuat
dari kayu yang bermacam macam, kemudian pemahatan, pengecatan
hingga proses pemasangan payet diarea pakaian yang digunakn oleh
beberapa wayang seperti arjuna, dewi sinta,dll. Kesenian Wayang
sendiri selain memiliki unsur dakwah dalam penyampainya juga merupakan
Add caption
sebuah hiburan bagi masyarakat khususnya bagi yang menyukainya
salah satu pengrajin Wayang dari kota subang jawa barat ini mengaku
salah satu penggemar kesenian Wayang, tak jarang Wayang bikinannnya
sering dijadikan alat untuk menyampaikan ajaran ajaran islam.
Bagi yang berminat dengan kerajinan Wayang ini bisa menuliskanya
dikolom komentar.